Ekonomi Lesu, Omzet Batik Anjlok 40 Persen
Kamis, 09 Juli 2015 – 00:47 WIB
Selain itu, kebijakan Pemerintah dalam perdagangan bebas di era tahun 2015 ini, menurutnya, Indonesia masih belum siap. Sedang kebijakan politik seperti tentang bagaimana pemilihan menteri-menteri juga berpengaruh terhadap kondisi ekonomi.
"Bagaimana Pak Presiden memilih menteri-menteri yang bagus, akan sangat berpengaruh pula pada kestabilan ekonomi di Indonesia," jelasnya.
"Saya harap, pemerintah dapat segera mengambil kebijakan-kebijakan yang dapat berpengaruh untuk kembali menytabilkan ekonomi," tandasnya. (yan)
KAJEN - Menjelang Lebaran bisnis batik di Kabupaten Pekalongan masih saja lesu. Bahkan, bila dibanding dengan Ramadan tahun sebelumnya, terjadi penurunan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Erwin Aksa: Persiapan Rapimnas Kadin 2024 Berjalan Baik dan Sesuai Rencana
- Ruas Falah Dukung MIND ID Mengakselerasi Pembangunan SGAR Mempawah Fase II
- Toshiba Berbagi Tips Menjaga Kebersihan Dispenser
- Gelar Operasi Gempur II, Bea Cukai Ajak Masyarakat Berantas Rokok Ilegal
- Pegadaian 123 Go! Bersiap Meluas dengan Bank Emas
- Kadin Luncurkan White Paper, Strategi Mewujudkan Pertumbuhan Ekonomi 8%