Ekonomi Melesat 7,07 Persen, Pertanian Tetap Tumbuh Konsisten
Kamis, 05 Agustus 2021 – 15:27 WIB
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat pertumbuhan ekonomi Indonesia tumbuh sebesar 7,07 persen pada triwulan II 2021 secara tahunan (yoy). Foto: Ricardo/JPNN.com
“Perlu digarisbawahi, ekonomi beberapa mitra dagang Indonesia telah menunjukkan pertumbuhan positif. Hal tesebut menyebabkan perdagangan kita dengan negara-negara tesebut pun meningkat,” imbuhnya.
Harga komoditas makanan, seperti minyak kelapa sawit dan kedelai di pasar internasional pada triwulan II 201 mengalami peningkatan baik secara qoq maupun yoy. Ekspor pertanian sendiri mengalami pertumbuhan hingga 13,24 persen secara yoy.
“Ekspor pertanian pada triwulan II 2021 mencapai USD 906,7 juta, meningkat 13,24 persen dibandingkan triwulan II 2020 yang transaksinya senilai USD 800,7 juta,” terang Margo. (jpnn)
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat pertumbuhan ekonomi Indonesia tumbuh sebesar 7,07 persen pada triwulan II 2021 secara tahunan (yoy).
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Hari Kedua Lebaran, Mentan Tancap Gas Turun Lapangan Sidak 4 Gudang Bulog di Sulsel
- Menteri ESDM: Mudik 2025 Dorong Pertumbuhan Ekonomi Daerah
- Serapan BULOG Melonjak 2.000 Persen, Hendri Satrio: Dampak Tangan Dingin Mentan Amran
- Raker dengan Pejabat di Kementan, Legislator NasDem Sorot Program Cetak Sawah
- Sekda Sumsel Pimpin Rapat Persiapan Program Mencetak 100.00 Sultan Muda
- Kementan Gelar Pelepasan Ekspor Gula Semut dari Kulon Progo