Ekonomi Singapura sudah Masuk Jurang Resesi
Orang Kaya Indonesia Ditengarai jadi Pemicunya
Jumat, 27 Februari 2009 – 06:03 WIB

Foto: AFP
Sementara itu, menurut WNI yang menjadi direktur OEM (Original Equipment Manufacturer) Microsoft wilayah Asia Pasifik dan tinggal di Singapura Christanto Suryadarma, real domestic ekonomi Singapura masih cukup baik karena cadangan devisa pemerintah mencukupi. ''Reserve yang dimiliki pemerintah Singapura masih cukup dan relatif tidak banyak utang. Semua berharap pada akhir 2009 bisa tarik napas lebih lega,'' jelas eksekutif kelahiran Porong, Sidoarjo, tersebut.
Ketua Asosiasi Pengusaha Indonesia Sofjan Wanandi menuturkan, dampak resesi Singapura akan banyak dirasakan sektor perbankan. ''Dampak resesi secara langsung mungkin tidak. Tapi, karena Singapura itu banyak kasih jasa dan finansial, jadi perbankan kita bakal lebih susah,'' ujarnya.(iw/wir/kim)
SINGAPURA - Wabah resesi global akhirnya hinggap ke Singapura. Negeri mini namun paling kaya se-Asia Tenggara itu kemarin (26/2) resmi menyatakan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Masyarakat tak Perlu Ragu Bertransaksi Emas Secara Digital di Pegadaian
- Harga Emas Antam Hari Ini Sabtu 19 April 2025: Tetap Stabil di Rp 1,965 Juta Per Gram
- BPKH Catat Kinerja Positif 2024, Indra Gunawan: Lampaui Target Dana Kelolaan
- Update Harga Emas Antam Hari Ini, Sabtu 19 April 2025, Stabil
- Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan
- Pelindo Batasi Kontainer yang Masuk ke Pelabuhan Tanjung Priok