Eks Pengurus PDIP Jakarta Deklarasi Dukung Ganjar Pranowo Presiden
Rabu, 27 Juli 2022 – 20:52 WIB

Eks pengurus PDIP dari berbagai tingkatan kepengurusan di Jakarta melakukan deklarasi dukungan terhadap Ganjar Pranowo sebagai Capres 2024 di Gedung Joang 45, Jakarta Pusat, Rabu (27/7) Foto: Kenny Kurnia Putra/JPNN.com
Menurut dia, Ganjar Pranowo adalah sosok calon pemimpin nasional yang mampu menerjemahkan dan melanjutkan kepemimpinan Presiden Joko Widodo.
"Pak Ganjar adalah sosok pemimpin daerah yang punya kemampuan menerjemahkan visi Presiden Jokowi dalam pembangunan untuk mewujudkan Indonesia maju tanpa diskriminasi ras, intoleran dan radikalisme," kata Syaiful. (mcr8/jpnn)
Eks pengurus PDIP dari berbagai tingkatan kepengurusan di Jakarta melakukan deklarasi dukungan terhadap Ganjar Pranowo sebagai Capres 2024
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Sebelum Sidang, Hasto Sebut Kasusnya sebagai Kriminalisasi Politik
- Febri Nilai Dakwaan Terhadap Hasto Menyimpang dari Fakta Hukum
- Jadi Kuasa Hukum Hasto, Febri Diansyah Bongkar 4 Poin Krusial di Dakwaan KPK
- Fraksi PDIP di DPR akan Mengawal Sidang Hasto Kristiyanto
- Maqdir Sebut Dakwaan KPK terhadap Hasto Copy Paste dan Bertentangan dengan Fakta Hukum
- Kata Said PDIP Soal Masa Jabatan Ketum Partai Digugat: Saya Kira MK Akan Hormati Kedaulatan Parpol