Eks Presdir Lippo Minta Perlindungan ke Jokowi, KPK Tegas Bilang Begini
Senin, 09 Desember 2019 – 22:00 WIB

Juru Bicara KPK Febri Diansyah. Foto: dokumen JPNN.Com
"Saya sebagai anak bangsa, saya memohon perlindungan Pak Jokowi terhadap kesewenang-wenangan yang saya alami," kata Toto sehabis diperpanjang masa penahanannya di KPK, Jakarta Selatan, Jumat (6/12). (tan/jpnn)
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memastikan terus memproses Presiden Direktur Lippo Cikarang Bartholomeus Toto yang menjadi tersangka kasus suap pembangunan proyek Meikarta.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Terungkap! Ade Bhakti Satu-satunya Camat yang Menyuap Mbak Ita
- Jaksa KPK Ungkap Selain Mbak Ita, Iswar Aminuddin Dapat Jatah
- KPK Periksa eks Dirut Telkomsigma Judi Achmadi terkait Kasus Korupsi Rp280 M
- Fee Proyek 10 Persen Terungkap di Sidang Mbak Ita, Apa Peran Iswar Aminuddin?
- Astaga! Banyak Nama Terungkap dalam Sidang Dugaan Korupsi Mbak Ita