Eksekusi Tunggu Adelin Tertangkap

Bunyi putusan kasasi, seperti dibacakan Kepala Biro Hukum dan Humas MA, Nurhadi di hadapan wartawan di gedung MA pada 1 Agustus 2008 silam, ’Menyatakan terdakwa Adelin Lies telah terbukti secara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana korupsi bersama-sama dan berlanjut. Jika dalam waktu satu bulan setelah putusan berkekuatan hukum tetap ini tidak bisa dipenuhi, maka pidana penjara akan ditambah lima tahun.’
Adelin dinilai bersalah dalam memanfaatkan ijin HPH yang dimilikinya dengan melakukan pembalakan liar di sejumlah areal hutan Sumatera Utara dalam kurun waktu 1991 hingga 2006. Sejumlah areal itu ada di Mandailing Natal, Tapanuli Tengah, Tapanuli Selatan, Simalungun dan Tana Karo. Kerugian negara akibat pembalakan lair itu diperkirakan mencapai Rp950 triliun. (sam)
JAKARTA – Adelin Lis kabur sebagai buronan yang merugikan keuangan negara trilunan rupiah, dengan hanya meninggalkan aset perusahaannya yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- 165 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek saat Libur Panjang 2025
- ISNU Gelar Fun Walk dan Menanam Satu Juta Pohon untuk Masa Depan Bumi