Eksplorasi Lapindo di Jombang Bisa Tingkatkan Kesejahteraan
Jumat, 24 Agustus 2018 – 09:52 WIB

Ilustrasi eksplorasi minyak. Foto: AFP
“Kegiatan ini merupakan kepentingan nasional yang nantinya memberikan dampak positif bagi warga seperti pemberdayaan masyarakat,” kata Kholidi.
LSM Forum Silahturahmi Lintas Dusun (Forsilad) di Desa Blimbing juga mendukung hal yang sama.
“Semoga manfaat yang baik yg kami dapat,” tutur Ketua Umum Forsilad Diak.
Terkait eksplorasi di Jombang, saat ini Lapindo Brantas Inc bersama SKK Migas sudah masuk pada tahap persiapan dengan standar keselamatan dan kesehatan kerja serta lingkungan mengacu SNI. (jos/jpnn)
Warga berharap kerja sama dengan Lapindo Brantas Inc terkait rencana eksplorasi migas bisa berimbas terhada[ kesejahteraan ekonomi.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Begini Visi dan Misi Iksan Dalam Memajukan Industri Migas Lewat IATMI
- Dirut Pertamina Minta Maaf ke Masyarakat: Kami akan Bekerja Lebih Baik Lagi
- Pertamina Hulu Energi Pacu Produksi Migas, Inovasi Menjadi Kunci Wujudkan Asta Cita
- Sikat Mafia Besar di Sektor Permigasan, Prabowo Dinilai Tak Main-main
- Komisi XII DPR Puji Langkah Strategis Pertamina untuk Capai Target di 2025
- Metode Steamflood PHR, Inovasi Anak Bangsa untuk Ketahanan Energi Nasional