Ekspor Kopi Meningkat, Dorong Pertumbuhan Ekonomi Nasional

Ekspor Kopi Meningkat, Dorong Pertumbuhan Ekonomi Nasional
Data Kemendag mencatat ekspor kopi meningkat, sehingga mendorong pertumbuhan ekonomi nasional. Ilustrasi. Foto: Dokumen Barantin for JPNN.com.

Provinsi-provinsi penghasil kopi terbesar di Indonesia, menurut data BPS, meliputi Sumatera Selatan, Lampung, Sumatera Utara, Aceh, Bengkulu, Jawa Timur, Sulawesi Selatan, Jawa Tengah, Nusa Tenggara Timur, dan Sumatera Barat. 

“Pertumbuhan ekspor kopi Indonesia yang terus menguat membuktikan bahwa sektor ini memiliki potensi besar untuk mendongkrak perekonomian nasional, bahkan di tengah kondisi global yang penuh tantangan,” tutupnya.(esy/jpnn)


Data Kemendag mencatat ekspor kopi meningkat, sehingga mendorong pertumbuhan ekonomi nasional


Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Mesyia Muhammad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News