Ekspor Manggis, Mentan: Pertanian Indonesia punya Daya Saing
Jumat, 07 September 2018 – 12:08 WIB

Pelepasan ekspor 9 ton manggis di Bali. Foto: dok.Humas Kemantan
“Pelayanan ekspor komoditas pertanian melalui Badan Karantina Pertanian bahkan telah berorientasi pada penerapan sertifikasi berbasis inline inspection didukung pertukaran sistem elektronik dengan mitra dagang,” pungkas Amran.(jpnn)
Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman melepas ekspor 9 ribu ton buah manggis ke Tiongkok melalui Bandara Ngurah Rai, Bali pada Kamis (6/8) kemarin.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Standar Pelayanan RIPH
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Penerbitan Standar Pelayanan Produk PSAT
- Mentan: Pengamat Rugikan Negara Rp5 Miliar Bukan Sosok Asing, Guru Besar
- Wujudkan Satu Data Pertanian di Kabupaten Sukabumi, Kementan dan BPS Bersinergi
- Cerita Presiden Prabowo Punya Tim Pertanian Hebat, Apresiasi Kinerja Kementan
- Kaya Pengalaman, Amran Didukung Idrus Pimpin KKSS