Ekspor Rokok Naik USD 595 Juta
Jumat, 10 Desember 2010 – 14:07 WIB
Sementara itu, meskipun dari jumlah perusahaan rokok mengalami penurunan menjadi 2.600, dibandingkan tahun 2007 yang mencapai 4.793, namun produksinya hingga akhir tahun ini diperkirakan mampu menembus 248 miliar batang. "Turunnya jumlah produsen rokok, salah satunya karena pemberantasan rokok ilegal," tambah Benny. Ia pun menyebutkan bahwa pemerintah menargetkan cukai rokok tahun ini mencapai Rp 59 triliun, sedangkan untuk 2011 diharapkan (mencapai) Rp 60,1 triliun. (esy/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Ekspor rokok dan tembakau mengalami peningkatan di tengah isu kampanye anti rokok global. Data dari Ditjen Agro Industri Kementerian Perindustrian
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- SheTrades Buka Peluang Pengusaha Perempuan RI Go International
- TDN Hadir di Purwokerto, Wujud Komitmen Penuhi Kebutuhan Daging Masyarakat
- Kideco Berkomitmen untuk Menyempurnakan Kualitas Laporan Berkelanjutan
- Shell Membantah Bakal Tutup SPBU di Indonesia
- BTN Raih Penghargaan di Ajang LinkedIn Talent Awards
- Melalui UMK Academy, Pertamina Dukung UMKM Bersaing di Tingkat Global