Ekspor tak Menjanjikan, Petani Cengkih Maksimalkan Pasar Lokal
Kamis, 04 Agustus 2016 – 08:19 WIB

Ilustrasi. Foto: Jawa Pos.Com
Karena itu, perlu dibuka peluang pemasaran cengkih ke industri dalam negeri. Sebab, harga jual yang menarik mampu menyedot petani dari komoditas lain untuk menanam cengkih. Dengan demikian, produksi cengkih nasional bisa bertambah.
’’Apalagi, bila nanti suplai cengkih meningkat, tentu produksi harus bisa diserap pasar. Karena itu, dibutuhkan dukungan pemerintah supaya peluang pasar baru dapat terbuka. Terutama memaksimalkan penyerapan dari industri di luar rokok seperti farmasi dan industri makanan,’’ terangnya. (res/jos/jpnn)
SURABAYA – Petani cengkih memilih memaksimalkan pasar dalam negeri dengan mendorong industri nonrokok untuk meningkatkan penyerapan cengkih.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Modernland Realty Pangkas Beban Utang Obligasi Luar Negeri Sebesar Rp1,7 Triliun
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Penerbitan Standar Pelayanan Produk PSAT
- Wamen Viva Yoga Dorong Kawasan Transmigrasi Berkontribusi dalam Swasembada Pangan
- PropertyGuru Indonesia Property Awards ke-11 Diluncurkan
- Nawakara Hadirkan Perlindungan Risiko Bisnis Lewat Solusi Keamanan Terintegrasi
- Update Harga Emas Antam Hari Ini, Jumat 18 April, Turun