Eksportir Sapi Australia Optimis Indonesia Ubah Sistem Kuota Impor
Jumat, 10 April 2015 – 08:01 WIB
Kalangan eksportir ternak sapi Australia menyatakan optimis pemerintah Indonesia akan mengubah sistem kuota impor dari periode setiap tiga bulan menjadi izin tahunan.
Demikian dikemukakan Ketua Australian Livestock Exporters' Council (ALEC) Simon Crean kepada ABC, Jumat (10/4/2015).
Mantan politisi yang pernah menduduki berbagai jabatan menteri dalam pemerintahan Partai Buruh Australia ini berada di Jakarta dan telah bertemu dengan pejabat terkait dan pengusaha importir Indonesia.
"Kami berharap akan adanya perubahan sistem kuota itu," katanya.
Ketua Australian Livestock Exporters' Council (ALEC) Simon Crean.
Pertemuan pekan ini merupakan yang kedua kalinya digelar dalam tiga minggu terakhir.
Kalangan eksportir ternak sapi Australia menyatakan optimis pemerintah Indonesia akan mengubah sistem kuota impor dari periode setiap tiga bulan
BERITA TERKAIT
- Sebuah Gelombang Besar yang Menerjang Asia
- Dunia Hari Ini: Kebakaran Hutan Masih Ancam negara Bagian Victoria di Australia
- Dunia Hari Ini: 51 Pria Dijatuhkan Hukuman Atas Kasus Pemerkosaan Prancis
- Anggota Bali Nine Sudah Bebas dan Kembali ke Keluarga Masing-masing
- Dunia Hari Ini: Australia Terbangkan Warganya Keluar Vanuatu
- Pemakai Narkoba di Indonesia Kemungkinan Akan Dikirim ke Rehabilitasi, Bukan Penjara