Ekstrak Brokoli, Harapan Baru Pengobatan Austisme
Selasa, 14 Oktober 2014 – 18:30 WIB
Ia menambahkan, “Dan adalah ketika kami menyadarai bahwa dalam autisme, ada sejumlah kerusakan yang nyatanya dikoreksi oleh bahan kimia tanaman yang kami proses untuk melakukan studi klinis ini.”
Profesor Paul tak membantah bahwa ini adalah masalah yang rumit dan mereka belum siap mengumumkan ke masyarakat mengenai apa yang harus dilakukan.
“Untuk saat ini, saya pikir bahwa nasehat untuk mengkonsumsi diet berbasis tumbuhan adalah saran yang benar. Bahkan jika kita tak mengetahui secara pasti berapa banyak ekstrak yang mereka dapat, mereka akan mendapatkannya dan hal itu akan bermanfaat,” sambungnya.
Para peneliti bidang ilmu kedokteran di Amerika Serikat telah menemukan pengobatan baru yang efektif bagi autisme dalam ekstrak brokoli.Para peneliti
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: PM Kanada Justin Trudeau Mundur karena Popularitasnya Menurun
- Program Makan Bergizi Gratis Diharapkan Menyasar Anak Indonesia di Pedalaman
- Dunia Hari Ini: Etihad Batal Lepas Landas di Melbourne karena Gangguan Teknis
- Kabar Australia: Sejumlah Hal yang Berubah di Negeri Kangguru pada 2025
- Misinformasi Soal Kenaikan PPN Dikhawatirkan Malah Bisa Menaikkan Harga
- Dunia Hari Ini: Mantan Menhan Israel Mengundurkan Diri dari Parlemen