El Mesaharaty, Tradisi Membangunkan Sahur di Turki dan Arab
Senin, 13 Juni 2016 – 20:26 WIB

El Mesaharaty. Foto: Emirates247
Konsep El Mesaharaty muncul di era Abbasiyah pada masa pemerintahan Khalifah Al Nasser di Mesir. Saat itu mereka berkeliling dengan melantunkan puisi untuk membangunkan orang yang tengah tidur.
El Mesaharaty di Oman adalah yang pertama menggunkan drum. Sedangkan di Kuwait biasanya El Mesaharaty berkeliling membacakan doa-doa dan diikuti anak-anak di belakangnya. Tradisi di Yaman berbeda lagi. Mereka menggunakan kayu untuk mengetuk rumah-rumah penduduk. (AP/Emirates247/sha/c9/kim)
Baca Juga:
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 1,4 Juta Kendaraan Kembali ke Jabotabek pada H+5 Lebaran
- Ribuan Kendaraan Memadati Pelabuhan Bakauheni Sore Ini, Lihat
- Menkes Imbau Pemudik Istirahat 15 Menit Tiap 4 Jam Berkendara untuk Hindari Kecelakaan
- Cegah Kecelakaan Arus Balik, Menkes: Istirahat 15 Menit Tiap 4 Jam Sudah Cukup
- Pemudik Diimbau Pulang Lebih Awal Hindari Puncak Arus Balik, Manfaatkan Diskon Tol
- Lonjakan Kendaraan di GT Kalikangkung Saat Arus Balik Lebaran Capai 158 Persen