Elektabilitas Moncer, Prabowo Tak Mau Jam Kerja Dipakai Kampanye
Rabu, 22 Juni 2022 – 21:25 WIB
"Ini berarti keinginan partai sudah sejalan dengan preferensi publik," lanjutnya.
Adapun, survei Litbang Kompas dilaksanakan pada 26 Mei hingga 4 Juni 2022 melalui tatap muka dan melibatkan 1.200 responden. Para responden dipilih secara acak, menggunakan metode pencuplikan sistematis bertingkat di 34 provinsi.
Metode ini memiliki tingkat kepercayaan 95 persen dan margin of error kurang lebih 2,8 persen dalam kondisi penarikan sampel acak sederhana.(mcr8/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Elektabilitas Ketua Umum Partai Gerindra yang juga Menteri Pertahanan (Menhan), Prabowo Subianto memuncaki hasil surveiyang dilakukan oleh Litbang Kompas
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Al Araf Nilai Jokowi Memalukan Turun Kampanye di Pilkada 2024
- Anggap Maruarar Sirait Main SARA di Jakarta, Chandra: Belum Move On dari Rezim Jokowi
- Prabowo Bertemu MBZ, Targetkan Investasi Dagang Rp 158 Triliun
- Pengamat Heran PDIP Protes Mega Ada di Stiker 'Mau Dipimpin Siapa?'
- Hasto PDIP Nilai Prabowo Sosok Kesatria, Lalu Menyindir Jokowi
- Hasto Bakal Kirim Buku Pak Sabam Biar Ara Sirait Melakukan Perenungan