Elektabilitas Prabowo dan Anies Kalah dari Ganjar!
Selasa, 15 Juni 2021 – 15:47 WIB

Hasil survei Center for Political Communication Studies (CPCS) terkait elektabilitas capres. (ANTARA/HO-Survei CPCS)
Demikian pula dengan nama-nama seperti Erick Thohir (6,0 persen), Sandiaga Uno (5,8 persen), Tri Rismaharini (4,3 persen), dan Giring Ganesha (2,3 persen).
Lalu ada Khofifah Indar Parawansa (2,3 persen) dan Mahfud MD (1,0 persen).
Lainnya hanya di bawah 1 persen, dan sisanya tidak tahu/tidak jawab 14,6 persen.
Survei CPCS dilakukan pada 1-10 Juni 2021, dengan jumlah responden 1.200 orang mewakili seluruh provinsi di Indonesia dan berusia 16-39 tahun.
Survei dilakukan melalui sambungan telepon terhadap responden yang dipilih secara acak dari survei sebelumnya sejak 2019.
Margin of error survei lebih kurang 2,9 persen dan pada tingkat kepercayaan 95 persen.(Antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Hasil survei CPCS memperlihatkan elektabilitas Prabowo Subianto dan Anies Baswedan kalah dari kepala daerah ini, berdasarkan pilihan milenial dan gen z.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Ridwan Kamil Melaporkan Lisa Mariana ke Bareskrim
- Ini Alasan Revelino Baru Muncul dan Mengakui Anak Lisa Mariana
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Begini Kronologi Hubungan Revelino dengan Lisa Mariana, Oh Ternyata
- Mengeklaim sebagai Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Revelino Siap Jalani Tes DNA
- Soal Revisi Aturan TKDN, Gaikindo Sebut Industri Otomotif Berpotensi Ambruk