Elite PDIP Umbar Tangis di Era SBY, Sekarang?
Sabtu, 21 April 2018 – 13:52 WIB

Wakil Ketua Umum Partai Demokrat Roy Suryo. Foto: dokumen JPNN.Com
Anggota Komisi III DPR ini menegaskan bahwa program pemerintahan Joko Widodo nyata. “Kami tidak ada fiksi. Berbagai program sedang dikerjakan pemerintah,” katanya.
Dia menegaskan, pembangunan yang dilakukan Jokowi tidak semata-mata untuk meningkatkan daya saing, tapi, juga mengoneksikan antarwilayah di Indonesia. Karena itu, kata Masinton, masyarakat banyak yang memuji kinerja pemerintahan Jokowi.
Ketua DPP Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Mardani Ali Sera menilai Jokowi memang luar biasa, tapi nilainya cuma enam. “Kami tetap ingin ganti presiden 2019,” kata Mardani di kesempatan itu.(boy/jpnn)
PDI Perjuangan kini tampak adem saja saat ada kenaikan harga BBM. Padahal, dahulu PDIP di era pemerintahan SBY sangat getol menolak kenaikan harga BBM.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- Menang Gugatan atas PDIP, Tia Rahmania: Saya Bersyukur karena Terkait Nama Baik
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Bersaksi di Persidangan, Wahyu Mengaku Tak Punya Bukti Terima Uang dari Hasto
- Terungkap di Sidang, Saksi Tak Tahu Hasto Menyuap dan Merintangi Penyidikan