ELL: Metode Favorit Mempelajari Bahasa Inggris

Monalisa Hashim dari Malaysia:

Supplied
"Halo semua, saya Monalisa dari Malaysia. Saya selalu belajar Bahasa Inggris dengan mendengarkan stasiun radio dan menonton film. saya membaca terjemahannya kemudian mempraktekannya.
Ghulam Murtaza:

Supplied
"Saya menggunakan banyak metode untuk belajar Bahasa Inggris seperti membaca surat kabar berbahasa Inggris, menonton banyak film berbahasa Inggris, membaca cerita dalam Bahasa Inggris. Berbicara dengan teman internasional dan menggunakan salah satu halaman favorit saya di Facebook yakni Australia Plus Learn English.
Saya memilih satu topik setiap pekan dan juga memberitahu teman saya mengenai topik itu. Kami melakukan percakapan di grup setiap minggu malam untuk membicarakan topik itu.
Saya sangat senang dengan Bahasa Inggris, karena saya bisa belajar dari buku Bahasa Inggris. Semua orang tahu kalau ada banyak buku yang ditulis dalam Bahasa Inggris. Bahasa Inggris penting di seluruh dunia untuk mempelajari banyak hal secara internasional.
Menonton film berbahasa Inggris, membaca artikel berita dan mendengarkan program Bahasa Inggris di radio merupakan beberapa cara yang bisa dilakukan
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya