Emak-emak Melihat Ada yang Aneh di Kali, Seketika Teriak Minta Tolong
"Memang benar pas kami cek ada mayat di Kampung Sinaba, kami juga sudah berkoordinasi dengan tim indentifikasi maupun RS," kata Suaib.
Ia menjelaskan, untuk identitas mayat tersebut saat ini belum diketahui, karena ketika diperiksa pihaknya tidak menemukan identitas apapun pada jenazah.
"Kalau dari hasil penglihatan kami, untuk sementara tidak ada tanda penganiayaan ataupun kekerasan pada tubuh mayat itu.Namun kami masih tetap menunggu hasil pemeriksaan dari pihak RS, apakah ada penyebab kematian lainnya," kata dia.
Ia mengimbau kepada masyarakat yang merasa kehilangan anggota keluarganya untuk segera melaporkan ke kantor Polisi.
"Sampai saat ini dari masyarakat belum ada yang melapor kehilangan atau lainya," kata Suaib. (antara/jpnn)
Warga langsung melaporkan kepada pihak kepolisian setempat untuk dilakukan tindakan.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
- Ratu Zakiyah-Najib Hamas Optimistis Dongkrak Ekonomi di Serang Melalui Desa Wisata
- KMS Desak Kejagung Periksa Wawan Suami Airin dalam Kasus Dugaan Korupsi Sport Center Serang Banten
- Diduga Dibunuh, IRT di Pekanbaru Ditemukan Tewas, Pelaku Diduga Kuat Orang Dekat
- Dukung Program Prabowo, Polisi Bersama Jurnalis Gelar Uji Coba Makan Siang Bergizi di Sekolah
- Mayat Bayi Ditemukan dengan Kondisi Memar di Leher, Pelaku Masih Diburu
- Geger, Mayat Pria Tanpa Identitas Tergeletak di Desa Serijabo