Emilia Clarke Lelang Kencan Demi Perangi Corona
Rabu, 01 April 2020 – 15:32 WIB
“Kami akan memasak dan memakannya bersama-sama. Kami akan membahas berbagai hal seperti isolasi, ketakutan dan juga video lucu. Jadi itu akan menyenangkan dan menarik,” sambung Emilia Clarke.
Perempuan 33 tahun itu menambahkan, dana tersebut untuk membiayai rumah sakit bagi pasien corona dan membantu penyembuhan orang-orang yang mengalami cedera otak.
?SameYou juga akan menggunakan donasi untuk mengumpulkan klinik online untuk para pasien sehingga mereka tidak merasa terisolasi. (mg7/jpnn)
Bintang film Game of Thrones, Emilia Clarke melelang kencan bersamanya demi mengumpulkan donasi untuk memerangi corona.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Waspadai Penularan Covid-19 Varian ERIS saat Nataru, Begini Gejalanya
- Dinkes Sumsel Minta 2.000 Vial Vaksin Sinovac ke Kemenkes
- FBI Percaya Covid-19 Lahir di Fasilitas Milik China Ini
- Dua Bayi di Manado Sulut Positif Covid-19
- 10 Pelajar di Palembang Terpapar Covid-19, Disdik Langsung Ambil Langkah Ini
- Erizon: Ada 2.105 Kasus Aktif Covid-19 di Jakarta Barat