Emma Watson Tolak Main Film demi Kuliah
Rabu, 01 Januari 2014 – 15:43 WIB
jpnn.com - Emma Watson menolak bermain film. Emma memilih fokus ujian kuliah di Brown University, Providence, Rhode Island, AS.
Mengutip femalefirst, Senin, 30 Desember, seorang sumber kepada suratkabar Daily Mirror mengungkapkan, "Emma menolak beberapa tawaran membintangi film Hollywood. Ia lebih memilih fokus kuliahnya."
"Hal tersebut sulit bagi Emmma. Tetapi dia percaya itu hal yang paling benar," terang sumber tersebut.
Namun untuk film, Emma telah menyelesaikan film terakhir, Noah yang ia bintangi bersama Russell Crowe dan Anthony Hopkins. Noah akan rilis pada 2014. (ars/jpnn)
Baca Juga:
Emma Watson menolak bermain film. Emma memilih fokus ujian kuliah di Brown University, Providence, Rhode Island, AS. Mengutip femalefirst, Senin,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Putri Nikita Mirzani Diduga Kabur dari Rumah Aman, Diantar Razman ke Polres
- Festival Musik UGH! Digelar untuk Pertama Kali
- Lega Bisa Melihat Jenazah Ayah, Rendy Kjaernett Sampaikan Salam Perpisahan
- Ini Jadwal dan Lokasi Penayangan Spesial Film 1 Kakak 7 Ponakan
- Penonton Diperas Polisi, DWP 2024 Sampaikan Pernyataan Resmi
- 3 Berita Artis Terheboh: Qomar Dimakamkan, Raffi Ahmad Serahkan LHKPN