Empat Legislator Berlabuh ke Hanura
Minggu, 03 Maret 2013 – 19:19 WIB

Empat Legislator Berlabuh ke Hanura
MAKASSAR - Sedikitnya empat anggota DPRD Sulsel memilih berlabuh dan mendaftar sebagai calon legislatif (caleg) di Partai Hanura. Empat legislator itu masuk Hanura karena partai sebelumnya tak lolos sebagai peserta Pemilu 2014.
Keempat legislator ini adalah Wawan Mattaliu dari Partai Bintang Reformasi, Alex Palinggi dan Paulus Tandiongan dari Partai Damai Sejahtera, serta Muhammad Awwal Muin dari PPDI.
Baca Juga:
Legislator ini memilih gabung Hanura karena melihat partai ini punya potensi menjadi partai besar.
Diberitakan Fajar Online (Grup JPNN) hari ini, bergabungnya legislator ini dibenarkan Wakil Ketua Hanura Sulsel, Muktar Tompo. (sah)
MAKASSAR - Sedikitnya empat anggota DPRD Sulsel memilih berlabuh dan mendaftar sebagai calon legislatif (caleg) di Partai Hanura. Empat legislator
BERITA TERKAIT
- Menteri Supratman Dicegat Demonstran, Lalu Bacakan Pernyataan Sikap Mahasiswa Tolak RUU TNI
- Pasbata Minta Deddy Sitorus Buktikan Tudingan Jokowi Kirim Utusan ke PDIP
- Kasus Dugaan Politik Uang Jelang PSU Pilkada Barito Utara, 9 Orang Ditangkap
- RUU TNI Tetap Disahkan Besok, Komisi I: Soal Pro & Kontra Hal Lumrah
- Demokrat Dorong Revisi UU Perlindungan Konsumen untuk Hadapi Tantangan Era Digital
- Penembakan Polisi di Way Kanan, Syamsu Rizal Minta TNI Evaluasi Penggunaan Senpi