Empat Orang Diberondong di Panti Pijat
Rabu, 22 Februari 2012 – 19:01 WIB

Empat Orang Diberondong di Panti Pijat
ATLANTA - Seorang pria menembak mati empat orang yang tengah berada di sebuah spa khas Korea di pinggiran Kota Atlanta, Amerika Serikat. Setelah beraksi, pria tersebut langsung menembak dirinya sendiri. Hanya saja polisi tidak mengungkapkan identitas lengkap pelaku. Polisi juga tidak mengungkap motif penembakan.
Menurut petugas Kepolisian Kota Norcross, Rabu (22/2), insiden penembakan tersebut berlangsung Selasa (21/2) pukul 20:41. Lokasi insiden di sauna Su Jung. Dari tempat kejadian, police menemukan tiga pria dan dua wanita tergeletak di lantai.
“Penyelidikan awal mengungkapkan seorang pria Asia memasuki lokasi kejadian dan langsung menembak empat orang sebelum menembak dirinya sendiri,” kata sumber di Kepolisian Norcross seperti dikutip Channelnewsasia.Com.
Baca Juga:
ATLANTA - Seorang pria menembak mati empat orang yang tengah berada di sebuah spa khas Korea di pinggiran Kota Atlanta, Amerika Serikat. Setelah
BERITA TERKAIT
- Wakili Indonesia, William Yani Angkat Isu Keadilan Tenaga Kerja di Forum Regional
- HUPI Protes Soal Penangkapan Duterte, ICC Dinilai Tebang Pilih Penegakkan HAM
- 6 Korban Tewas Kecelakaan Bus Umrah Bakal Dimakamkan di Saudi
- Israel Serang Rumah Sakit di Gaza Selatan, 1 Warga Palestina Meninggal Dunia
- Sukseskan Perdamaian, Malaysia Siap Tampung Warga Palestina
- Israel Kembali Serang Gaza, Palestina Desak DK PBB Bertindak