Empat Parpol Data tak Lengkap tapi Diloloskan
Kamis, 18 April 2013 – 18:55 WIB

Empat Parpol Data tak Lengkap tapi Diloloskan
JAKARTA - Mantan Wakil Kepala Biro Hukum Sekretariat Jenderal Komisi Pemilihan Umum (KPU), Nanik Suwarti, membantah informasi empat partai politik senayan yang tidak lolos verifikasi administrasi calon peserta Pemilu 2014, berasal dari dirinya.
"Kalau mau jujur, saya nggak bilang nama keempat parpol tersebut. Nanti Hanura marah sama saya. Tapi saya bilang bahwa ada datanya yang tidak lengkap. Bahkan mungkin lebih dari empat," katanya di hadapan Majelis Sidang Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) di Jakarta, Kamis (18/4).
Meski membantah menyebut nama partai, Nanik memastikan hingga batas akhir pemeriksaan verifikasi administrasi parpol calon peserta Pemiilu 2014, yaitu 23 Oktober 2012, memang terdapat sejumlah parpol yang belum memenuhi persyaratan.
"Tapi anak buah saya itu kan staf setjen. Tidak mungkin seperti saya berani ngomong. Mereka cuma keheranan dan bilang sama saya kok bisa lolos ya bu?" katanya.
JAKARTA - Mantan Wakil Kepala Biro Hukum Sekretariat Jenderal Komisi Pemilihan Umum (KPU), Nanik Suwarti, membantah informasi empat partai politik
BERITA TERKAIT
- Wajar Banyak yang Tidak Suka Monolog Gibran, Ini Analisis Efriza
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Cak Imin: Tergesa-Gesa Amat, Sih
- Kanang Tekankan Peran Vital PJT I dan II Dukung Swasembada Pangan hingga IKN
- Connie Serahkan Dokumen Rusia ke DPP PDIP, Isinya Berkas & Diska Lepas
- Temukan Pangan Olahan Mengandung Babi, BPOM dan BPJPH Diapresiasi
- MPR Resmi Bentuk Organisasi Ini, Tugasnya Bantu Pemerintah Urus Masalah di Papua