Empat Siswa Indonesia Ukir Prestasi di Olimpiade Komputer Internasional
Senin, 22 Agustus 2016 – 12:47 WIB
Secara umum, penyelenggaraan IOI 2016 di Kazan, Rusia ini berjalan dengan baik dan lancar. Pada IOI kali ini , terdapat The 10th IOI Conference bersamaan dengan pelaksanaan IOI. Adapun Tim Indonesia mempresentasikan dua karya tulis dengan judul Reshaping Indonesian Students’ Training for IOI oleh Inggriani Liem, dan Understanding an Unsolvable Problem oleh Jonathan Irvin Gunawan.(esy/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Tim Olimpiade Komputer Indonesia 2016 terdiri dari empat siswa Sekolah Menengah Atas (SMA) terpilih, berhasil mempersembahkan empat medali
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ganesha Operation Award 2024 Jadi Ajang Penghargaan Bagi Pengajar dan Alumni
- INSEAD Business School, Jadikan Kerja Sama FWD Group & BRI Life Sebagai Studi Kasus
- Direksi ASABRI Mengajar Para Mahasiswa Magister Universitas Pertahanan
- Pilih Hotel sebagai Fasilitas Kampus, CEO UIPM Beri Penjelasan Begini
- Eramet & KBF Berikan Beasiswa untuk Mahasiswa Indonesia Timur, Ini Harapan Gubernur Sulut
- Sebanyak 96 Mahasiswa Presentasikan Hasil Riset di Knowledge Summit