Enam Atlet Tenis 'Digerayangi' Pelatih, Menpora Turun Tangan
Senin, 28 Januari 2013 – 15:36 WIB

Enam Atlet Tenis 'Digerayangi' Pelatih, Menpora Turun Tangan
JAKARTA - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Roy Suryo mengaku masih akan mengkroscek kebenaran kasus pelecehan yang dilakukan pelatih tenis berinisial DP terhadap enam atlet tenis nasional.
"Saya akan kroscek itu, karena banyak case (kasus) serupa, akan kita perhatikan," ujar Roy di Gedung JCC, Jakarta, Senin (28/1).
Baca Juga:
Roy juga berjanji, pihaknya akan segera menyelesaikan masalah ini, jika tuduhan itu benar terbukti. "Ini kasus besar yang harus kita rampungkan. Kantor kami terbuka untuk masyarakat bila mau mengadu," pungkas Politisi Partai Demokrat ini.
Seperti diketahui, enam orang atlet tenis nasional telah melaporkan pelatihnya berinisial DP ke Polres Metro Jakarta Barat dengan dugaan pencabulan, dan menggunakan modus yang sama. Yakni dengan diiming-imingi akan dicarikan sponsor sebagai altet tenis berbakat.
JAKARTA - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Roy Suryo mengaku masih akan mengkroscek kebenaran kasus pelecehan yang dilakukan pelatih tenis berinisial
BERITA TERKAIT
- Scooter Prix 2025 Segera Digelar, Total Hadiah Mencapai Lebih Dari Rp 1 Miliar
- Paul Munster Menuju Bhayangkara Presisi Lampung FC?
- Darah Mewarnai Kemenangan LA Lakers di Gim 2 Babak Pertama NBA Playoffs
- Bhayangkara FC Langsung Mencanangkan Target Tinggi di Liga 1 Musim Depan
- MotoGP 2025: Marquez Mentereng dengan Ducati, Bagnaia Merasa Tertekan?
- 5 Laga Terakhir Liga 1, Pelatih Persib Bojan Hodak Menaruh Harapan kepada Sosok Ini