Enam Eks Atlet Nasional Pilih Gabung PAN
Selasa, 19 Maret 2013 – 00:11 WIB
Diyakini, salah satu penyebab kondisi ini karena hampir seluruh kebijakan dalam pengelolaan olahraga menjadi domain politik. Mereka pun yakin bergabung ke PAN adalah pilihan tepat untuk memulihkan prestasi olahraga nasional.
"Jadi kenapa memilih bergabung ke PAN, karena partai ini mau mengakomodir kerinduan kita berjuang bersama mengembalikan supremasi olahraga di tanah air," kata perempuan asal Yogyakarta itu.
Menanggapi hal ini, Sekretaris Jenderal DPP PAN, Taufik Kurniawan menyambutnya dengan gembira. Menurutnya, PAN sebagai partai terbuka siap menjembatani dan menjadi penyalur aspirasi masyarakat yang ingin merubah Indonesia ke arah yang lebih baik.(gir/jpnn)
JAKARTA - Enam mantan atlet nasional yang pernah memerkuat Indonesia di ajang Olympiade, menyatakan bergabung ke Partai Amanat Nasional (PAN). Mereka
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Benny Sabdo: Bawaslu Awasi Melekat Rekapitulasi Suara Pilgub Jakarta 2024
- Pilgub Banten 2024: Bu Airin Kalah 2-6 dari Pak Andra, Ini Perinciannya
- AKBP Kuswara Minta Bantuan Polda setelah Puncak Jaya Sempat Membara
- Real Count Pilkada Purwakarta 2024: Anne Ratna Mustika Berat, Lihat Itu Aksi Dedi Mulyadi
- Optimistis Pilkada Jakarta 2 Putaran, BePro Siap All Out Menangkan Ridwan Kamil-Suswono
- Pilgub Jakarta: Pramono Menang di 5 Kota dan 1 Kabupaten, Ini Angkanya