Enam Manfaat Dasyat Air Putih
Selasa, 16 Juli 2013 – 12:26 WIB
KEBUTUHAN tubuh akan cairan memang tak bisa dibantah. Cairan sangat penting dalam memelihara keseimbangan serta proses metabolisme tubuh. Bila asupan cairan ke dalam tubuh tidak seimbang dengan pengeluaran, maka dipastikan anda akan mengalami gangguan atau dehidrasi.
Dalam memenuhi kebutuhan cairan, sebaiknya pilihlah minuman yang baik dan tak menimbulkan risiko bagi kesehatan. Salah satu yang terbaik tentunya adalah air putih, meski faktanya cairan ini kalah populer ketimbang minuman beraroma dan beranekarasa yang beredar di pasaran.
Baca Juga:
Nah supaya anda tidak meremehkan khasiat air putih, berikut adalah enam fakta ilmiah betapa kebiasaan minum cukup air putih setiap hari penting bagi tubuh.
1. Meningkatkan metabolisme
KEBUTUHAN tubuh akan cairan memang tak bisa dibantah. Cairan sangat penting dalam memelihara keseimbangan serta proses metabolisme tubuh. Bila asupan
BERITA TERKAIT
- 10 Manfaat Rutin Mengonsumsi Ikan Salmon, Cegah Penyakit Ini Menyerang Anda
- 12 Buah yang Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes
- Ladies, Ketahui 4 Peran Dokter Kandungan dalam Kehamilan
- 4 Cara yang Tepat Menangani Demam pada Anak Menurut Dokter
- Tip Memasak Sehat & Kreatif ala Leony Susan, Inspiratif
- Mau Tampil Glowing? Klinik Kecantikan Ini Bisa jadi Solusi