Enam Warga Terkena DBD, Rumah Diasapi
Minggu, 26 Juni 2011 – 00:04 WIB
Adapun rumah-rumah yang tidak di-fogging sebagian besar mereka yang memiliki balita. Sebagian besar orang tua atau kepala keluarga khawatir berdampak terhadap kesehatannya. “Tapi secara keseluruhan sudah cukup bagus,” ujar dia.
Baca Juga:
Sementara itu, Asep Yusuf, warga Blok Q lebih memilih fogging hanya di halaman depan saja. Ia beralasan, fogging ini yang mati bukan nyamuk tapi malah kecoa dan semut. Sedangkan nyamuknya hanya mabuk saja.
Berbeda dengan Ara, warga blok P. Ia memilih rumahnya diasapi sendiri. Ia tidak ingin salah satu dari anggota keluarganya terkena DBD. “Soal bersih-bersih itu mah resiko aja,” pungkasnya. (ttm/awa/jpnn)
TASIK - Rumah-rumah di Kompleks Perum Baitul Marhamah I Kelurahan Sambongjaya Kecamatan Mangkubumi, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat diasapi (fogging).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Polda Sumsel Tangkap Jaringan Narkoba Timur Tengah, Mau Diedarkan di Bogor
- Irjen Iqbal Ingatkan Pengusaha Angkutan Umum Utamakan Keselamatan Penumpang Saat Natal & Tahun Baru
- Pengamanan Nataru, Irjen Iqbal Ancam Copot Pejabat yang Tak Becus Jaga Masyarakat
- 1 Perahu Nelayan Mukomuko Karam Diterjang Ombak Besar
- Siang Ini Dua RT di Kelurahan Pluit Terendam Banjir Rob
- Bantah Isu Penyusunan Pejabat Pemko Pekanbaru, Agung: Fokus Kami Kerja, Tepati Janji Kampanye