Energy Watch Dukung Erick Thohir Melarang Ekspor EBT, Nih Alasannya
Minggu, 05 Juni 2022 – 18:59 WIB
Selain itu untuk mendukung penggunaan EBT pemerintah juga tengah menggodok Rancangan Undang-Undang EBT untuk menciptakan iklim investasi dan pengembangan EBT.
Namun, Mamit mengingatkan pemerintah saat ini kondisi pasokan listrik dari PLN sedang Over Supplay atau mengalami kelebihan pasokan, sehingga kelebihan itu harus diserap.
Belum lagi nantinya ditambah sumbangan pasokan energi dari EBT sehingga pemerintah harus menciptakan pasar baru demi konsumsi listrik.
“Listrik dari EBT ini bisa dioptimalkan oleh potensi di dalam negeri,” ujar Mamit.(fri/jpnn)
Direktur Eksekutif Energy Watch Mamit Setiawan mendukung kebijakan Menteri BUMN Erick Thohir melarang ekspor Energi Baru Terbarukan (EBT). Nih alasannya.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Warning dari Erick Thohir Setelah Timnas Indonesia Menghancurkan Arab Saudi
- Kata Erick Thohir Soal Kans Naturalisasi Emil Audero
- Bertambah Lagi, Desa Energi Berdikari Pertamina Hadir di Indramayu
- Darmizal Apresiasi Langkah Erick Thohir Mentransformasi Sepak Bola Nasional
- Electricity Connect 2024 Siap Jadi Sarana Solusi Inovatif untuk Tantangan Transisi Energi Bersih
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Erick Thohir: Berikan yang Terbaik, Percaya Kita Bisa Bangkit