Energy Watch Minta Pemerintah Segera Revisi Aturan Pembatasan BBM Bersubsidi

Energy Watch Minta Pemerintah Segera Revisi Aturan Pembatasan BBM Bersubsidi
Soal aturan pembatasan BBM bersubsidi. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com

Sebelumnya, Corporate Secretary PT Pertamina Patra Niaga Irto Ginting mengatakan Pertamina tetap melakukan pendataan BBM bersubsidi untuk penyaluran yang lebih tepat sasaran.

Sejak pendataan Juli 2022 Pertamina mencatat lebih dari dua juta kendaraan telah terdaftar pada apliksi MyPertamina untuk dapat menerima BBM subsidi. (mcr28/jpnn)


Direktur Eksekutif Energy Watch Mamit Setiawan menjelaskan revisi Perpres 191/2014 merupakan kunci dalam pembatasan BBM bersubsidi.


Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Wenti Ayu Apsari

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News