Enggan Tanggapi Tudingan DPR
Kamis, 22 Oktober 2009 – 22:49 WIB

Foto : Agus Srimudin/JPNN
Kendati menuai banyak kritikan, Endang memastikan hubungannya dengan Siti Fadilah tetap harmonis. "Beliau adalah bekas atasan saya, kami baikan," ucapnya.
Baca Juga:
Lantas bagaimana dengan kritikan DPR-RI? "Tidak ada komentar, sorry saya tidak ada komentar untuk itu," cetusnya.
Penetapan endang sebagai Menkes ini memang menjadi buah bibir. Hampir semua wartawan tak melihat Endang ikut fit and proper test di Cikeas, seperti halnya dengan 34 calon menteri. Bahkan sebelum Endang, yang kandidat kuatnya adalah Nila Djuwita Moeloek. Namun saat pengumuman menteri KIB Kedua oleh SBY, Rabu (21/10) malam, yang muncul malah nama Endang Rahayu, mantan Kepala Pusat Penelitian dan Pengembangan Biomedis dan Farmasi Depkes. Kabar beredar, Nila tak lolos psikotes.(gus/JPNN)
JAKARTA - DItunjuknya Endang Rahayu Sedyaningsih sebagai Menteri Kesehatan (Menkes) oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) langsung menuai
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Mbak Ita bersama Suami Didakwa Terima Suap Rp 9,29 Miliar dari Proyek & Insentif ASN
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI
- Menindaklanjuti Pertemuan Bilateral, Menko Polkam BG Rapat Bahas Implementasi Batas Maritim
- Mendiktisaintek dan Menkes Evaluasi Pendidikan Dokter Spesialis, Imbas Kekerasan Seksual di RSHS