Epson Berharap Kampanye Penghijauan Arktik Bisa Dorong Kurangi Emisi Karbon
Kamis, 24 November 2022 – 14:55 WIB

Perusahaan teknologi global, Epson berharap kampanye yang berfokus pada masalah penghijauan Arktik bisa mengurangi dampak karbon. Foto: dok Epson
Dalam hal ini, Epson telah mempelopori berbagai produk printer dengan Teknologi Bebas Panas yang menggunakan energi sangat rendah dan Penggantian suku cadang yang lebih sedikit.
Melalui kampanye ini, Epson berharap dapat mendorong bisnis dan konsumen untuk membuat pilihan teknologi yang bisa membantu mengurangi dampak karbon.
Epson percaya ini hanyalah salah satu dari banyak cara di mana konsumen dan bisnis dapat membuat perubahan. (jpnn)
Perusahaan teknologi global, Epson berharap kampanye yang berfokus pada masalah penghijauan Arktik bisa mengurangi dampak karbon.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Pendaftaran Epson International Pano Awards ke-16 Dibuka, Yuk Buruan Daftar!
- Pertamina International Shipping Tekan Emisi Karbon 51 Kiloton
- Penjualan Sertifikat Pengurangan Emisi PLN Indonesia Power Meningkat Capai Sebegini
- Dukung Operasi Restoran dan Ritel, Epson Hadirkan Pos Printer Seri TM-U220II
- 5 Produk Epson Sabet Penghargaan iF Design Award 2025, Ada Printer & Proyektor
- Dekarbonisasi Pertamina Lampaui Target, Capai 146 Ribu Metrik Ton CO2 per Januari 2025