Epson BIJ Caravan: Edukasi Printer Perkantoran Ramah Lingkungan dengan Mobilitas Maksimal
Sabtu, 28 September 2024 – 15:29 WIB

Epson akan membawa BIJ Caravan ke berbagai kota di Jawa Barat, meliputi Sukabumi, Cianjur, Bandung, Kuningan, Subang, dan Purwakarta guna memperkenalkan teknologi pencetakan bisnis terbaru mereka. Foto: Dokumentasi Epson
Ng Ngee Khiang menambahkan teknologi cetak Epson dirancang untuk memberikan nilai tambah bagi pelanggan, baik dari segi biaya operasional yang lebih rendah maupun dari sudut pandang keberlanjutan lingkungan.
"BIJ Caravan adalah sarana kami untuk memastikan bahwa solusi-solusi ini dapat diakses oleh lebih banyak bisnis di berbagai wilayah," tambah Ng Ngee Khiang.(mrk/jpnn)
Epson akan membawa BIJ Caravan ke berbagai kota di Jawa Barat guna memperkenalkan teknologi pencetakan bisnis terbaru mereka
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee
- Operasional LRT Jabodebek Sepenuhnya Menggunakan Listrik, Lebih Ramah Lingkungan
- Dukung Industri Garmen, Bea Cukai Beri Izin Fasilitas Kawasan Berikat ke Perusahaan Ini
- 33 Tahun Ada, Tupperware Resmi Hengkang dari Aktivitas Bisnis Indonesia
- Gratis, Produk dari Pengusaha Mikro Bisa Tampil di Halaman Depan PaDi UMKM
- Perlu Terapkan Konsep Wisata Ramah Lingkungan di Kawasan Danau Toba