Epson Indonesia Resmikan Solution Center, Sediakan Produk Lengkap dan Fasilitas

Epson Indonesia Resmikan Solution Center, Sediakan Produk Lengkap dan Fasilitas
PT Epson Indonesia resmi memindahkan area ESP ke area baru yang diberi nama LOT 304. Berbagai produk Epson dan fasilitas tersedia di sana. Foto: Humas Epson Indonesia

Jadi, para pengunjung dapat berinteraksi dengan produk-produk Epson yang telah disiapkan untuk dicoba.

M. Husni Nurdin selaku Head of Finance and Corporate Service Division PT Epson Indonesia menyatakan, pihaknya dapat menarik minat pengunjung untuk mendatangi LOT 304 dan memberikan pengalaman bagi para pelanggan sebelum memutuskan untuk membeli produk.

Ada berbagai produk yang ditampilkan pada Espon Solution Center LOT 304.

1. Inktank Printer

Printhead seri EcoTank dengan teknologi Micro Piezo merupakan teknologi eksklusif dari Epson. Dirancang bekerja andal dan tahan lama. Printhead Micro Piezo memungkinkan pencetakan pada berbagai jenis media.

Ada fitur cetak cepat, pemrosesan gambar, system tinta, pemindahan kertas dengan sangat akurat dan mekanisme lainnya.

2. Business Inkjet Printer

Epson Businiess Inkjet Printer memiliki kualitas yang luar biasa dan sangat cepat, andal, dan kinerja yang optimal untuk memenuhi kebutuhan bisnis. 

Epson Indonesia meresmikan Solution Center baru yang menyediakan produk lengkap dan fasilitas

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News