Era Samba Muda
Minggu, 03 Juli 2011 – 16:43 WIB

Era Samba Muda
"Kami akan menghadapi tim manapun dengan cara yang sama. Saya punya deretan pemain muda yang butuh pengalaman sekaligus memiliki semangat yang berlipat," bilang Menezes, seperi dilansir Sambafoot.
Di sisi lain, Venezuela yang merupakan satu-satunya klub Amerika Selatan yang belum pernah tampil di Piala Dunia, tetap percaya diri meski menghadapi Brazil. "Memang, tim baru Brazil itu sulit diprediksi, tapi kami yakin mampu mengatasinya," kata Cesar Farias, pelatih Venezuela. (ham/aww)
Perkiraan Pemain
Brazil (4-2-1-3)
Pemain : 1-Julio Cesar; 2-Alves, 3-Lucio, 4-Thiago Silva, 6-Andre Santos; 5-Lucas, 8-Ramires; 10-Ganso; 7-Robinho, 9-Pato, 11-Neymar
LA PLATA - Banyak perubahan yang dilakukan Mano Menezes sejak melatih timnas Brazil menggantikan Carlos Dunga. Bukan hanya meninggalkan gaya bermain
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan