Erdogan Panggil Umat Muslim di Dunia 'Lindungi Al Aqsa dari Israel'
Rabu, 26 Juli 2017 – 08:57 WIB

Warga Palestina berjalan dalam pengawasan pasukan keamanan Israel di pintu masuk kompleks tempat suci umat Islam. Foto: Reuters
Pemerintah Israel memberlakukan keamanan superketat buat warga Palestina dan muslim yang ingin masuk ke Al Aqsa, menyusul baku tembak pada 14 Juli yang menewaskan tiga orang Palestina dan dua polisi Israel.
Setelah membuka detektor logam di gerbang masuk utama Al Aqsa, Israel menggantinya dengan kamera pengawas canggih. Padahal sejatinya, kawasan Al Aqsa masuk dalam administrasi Jordania. (adk/jpnn)
Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan memberi label tindakan Israel di Masjid Al Aqsa, Yerusalem sebagai aksi unacceptable, tidak dapat diterima. Apa
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Waka MPR Hidayat Nur Wahid: Netanyahu Lebih Pantas Ditangkap ICC Dibandingkan Duterte
- Bantah Israel, Trump Menjamin Warga Palestina Tak Akan Diusir dari Gaza
- Blokade Israel Memperburuk Situasi Kemanusiaan di Jalur Gaza
- Menlu China Tolak Usulan Trump soal Gaza
- Donald Trump Berkuasa, Amerika & Hamas Berdialog Langsung Tanpa Perantara
- HNW Dukung Usulan Erdogan Soal Hak Veto di DK PBB untuk Negara Mayoritas Muslim