Erick Thohir Berpeluang di Pilpres 2024, Bagaimana Dengan Putra Mega?
Selasa, 11 Februari 2020 – 13:38 WIB

Muhammad Prananda Prabowo dan Puan Maharani mengapit Megawati Soekarnoputri dan Prabowo Subianto. Foto: Ricardo/JPNN.com
"Gebrakan-gebrakan yang dia (Erick) lakukan juga cukup menyedot perhatian publik. Hal ini tentu menarik untuk disimak," ucapnya.
Lantas, bagaimana dengan peluang Muhammad Prananda Prabowo? Dosen di Universitas Mercu Buana ini melihat peluang Ketua Bidang UMKM, Ekonomi Kreatif, dan Ekonomi Digital DPP PDIP itu kemungkinan kecil.
Untuk diketahui, Prananda merupakan putra Ketua Umum DPP PDIP Megawati Soekarnoputri. Dia memang jarang tampil di depan publik dan lebih sering mengambil peran di belakang layar.
"Saya kira Mega pasti plotkan Puan untuk maju dalam pilpres nanti, bukan Prananda. Apalagi Puan sudah sering mesra dengan Prabowo Subianto," pungkas Ramses.(gir/jpnn)
Prananda merupakan putra Ketua Umum DPP PDIP Megawati Soekarnoputri. Dia memang jarang tampil di depan publik dan lebih sering mengambil peran di belakang layar.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- Menang Gugatan atas PDIP, Tia Rahmania: Saya Bersyukur karena Terkait Nama Baik
- Bersaksi di Persidangan, Wahyu Mengaku Tak Punya Bukti Terima Uang dari Hasto
- Terungkap di Sidang, Saksi Tak Tahu Hasto Menyuap dan Merintangi Penyidikan