Erick Thohir Dapat Beri Kemenangan karena Memiliki Daya Ungkit Elektabilitas
Minggu, 10 September 2023 – 16:30 WIB
Selain faktor tersebut, Erick Thohir juga merupakan sosok yang dekat dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Kedekatan tersebut membuat eks presiden Inter Milan ini kelimpahan basis massa yang dimiliki Jokowi.
Limpahan basis massa ini turut memperkuat Erick Thohir sebagai cawapres dalam ajang Pilpres 2024 mendatang.
“Saya kira memang sudah rahasia umum kita Jokowi itu kelihatan meng-endorse, kelihatan happy, dan cukup dekat dengan Erick Thohir,” ungkap Adi. (boy/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Menteri BUMN Erick Thohir memiliki daya ungkit elektabilitas yang tinggi jika dipilih menjadi calon wakil presiden.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Warning dari Erick Thohir Setelah Timnas Indonesia Menghancurkan Arab Saudi
- Survei Poltracking, Elektabilitas Agustiar - Edy Tertinggi di Pilgub Kalteng
- Survei Publicsensum: Elektabilitas Isran-Hadi Makin Moncer di Pilkada Kaltim
- Elektabilitas Ahmad Luthfi-Taj Yasin Ungguli Rivalnya versi Populi Center
- Survei Elektabilitas Nasir-Wardan Unggul di Kampar, Wahid-Haryanto Moncer di Pekanbaru
- Elektabilitas Tertinggi, Anwar-Reny Disukai Rakyat karena Bukti Kerja Nyata