Erick Thohir Dapat Dukungan Kuat dari Masyarakat untuk Babat Korupsi di BUMN
Hal tersebut bagi dia menjadi sebuah keunggulan dimiliki Erick Thohir yang sangat memikat hati masyarakat.
Membuat berbagai kalangan masyarakat memberikan dukungan kuat maju pada Pilpres 2024.
Menurut dia Erick Thohir merupakan figur yang memiliki kompetensi mumpuni untuk dapat maju bahkan menjadi wakil presiden Indonesia selanjutnya.
Dia melihat kepemimpinan teruji Erick Thohir selama tiga tahun menakhodai BUMN.
"Pokoknya sih seratus persen buat Pak Erick Thohir menjadi pemimpin Indonesia. Saya sebagai mendukung penuh," ujar Amri.
Tercatat di kepemimpinan Erick Thohir laba pendapatan BUMN alami kenaikan.
Mulai dari Rp 13 triliun di 2020 menjadi Rp 124,7 triliun pada 2021 dan kembali meningkat hingga Rp 303,7 triliun di 2022.(ray/jpnn)
Dukungan masyarakat kepada Menteri BUMN Erick Thohir untuk maju sebagai calon wakil presiden (cawapres) di Pilpres 2024 makin kuat.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
- Kinerja BUMN Melesat di Tahun Ini, Dividen Tercapai 100% Senilai Rp 85,5 Triliun
- Kementerian BUMN Setorkan Dividen ke Negara Rp 85,5 Triliun, Optimistis Meningkat 2025
- Warning dari Erick Thohir Setelah Timnas Indonesia Menghancurkan Arab Saudi
- Kata Erick Thohir Soal Kans Naturalisasi Emil Audero
- Darmizal Apresiasi Langkah Erick Thohir Mentransformasi Sepak Bola Nasional
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Erick Thohir: Berikan yang Terbaik, Percaya Kita Bisa Bangkit