Erick Thohir Dinilai Beri Perhatian Besar pada Pertumbuhan Kompetensi Generasi Muda

jpnn.com, BANYUWANGI - Menteri BUMN Erick Thohir dinilai memiliki perhatian besar terhadap pertumbuhan kompetensi para generasi muda.
Hal tersebut terlihat dari kebijakan-kebijakan yang digagasnya selama mengomandoi BUMN.
Di era kepemimpinan Erick Thohir, BUMN mampu menyediakan wadah untuk mendongkrak potensi generasi muda.
Perusahaan-perusahaan pelat merah itu juga berhasil digerakkan agar bisa memfasilitasi milenial berkembang.
Perhatian Erick Thohir tersebut membuat banyak milenial takjub dengan sosoknya.
Tidak sedikit juga yang secara terang-terangan mengapresiasi kinerja Eks Presiden Inter Milan itu selama memimpin BUMN.
Tokoh Milenial Jawa Timur (Jatim) Shintia Juli Rahmawati mengakui kepemimpinan Erick Thohir di BUMN banyak membawa manfaat, khususnya untuk kaum muda.
Salah satu di antaranya adalah program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) yang sebagian besar mengarah untuk beasiswa pendidikan anak-anak Indonesia.
Perhatian luar biasa Erick Thohir tersebut membuat banyak milenial takjub kepada sosoknya
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- Lion Parcel Perkenalkan Virtual CEO Pertama di RI, Strategi Baru Jangkau Generasi Muda
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee