Erick Thohir Dinilai Mampu Menyelesaikan Dugaan Korupsi di BUMN dengan Tuntas

Di bawah kepemimpinan Erick Thohir, sejumlah perusahaan BUMN berhasil mencatatkan kinerja keuangan yang memuaskan.
Hal ini menunjukkan praktik korupsi telah ditekan, dan perusahaan-perusahaan BUMN dapat beroperasi secara lebih efisien.
Piter menambahkan banyaknya persoalan di tubuh BUMN akibat pembiaran yang dilakukan sejak lama, meski publik telah paham sebab-musababnya.
Setelah Kementerian BUMN dipimpin Erick Thohir, pembiaran itu tidak dilanjutkan dan satu demi satu sejumlah permasalahan yang mengakar diurai dan dituntaskan. “Ini yang saya kira perlu diapresiasi. Dugaan-dugaan penyelewengan menyangkut tata kelola tidak dibiarkan lagi dan diserahkan ke penegak hukum,” kata Piter. (boy/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Menteri BUMNErick Thohir dinilai mampu menyelesaikan dengan tuntas kasus dugaan korupsi BUMN.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
- Astaga! Banyak Nama Terungkap dalam Sidang Dugaan Korupsi Mbak Ita
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Melahirkan Ahli Keuangan Investigator Jadi Strategi IAPI Menjaga Kepercayaan Publik
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Mbak Ita & Suami Jalani Sidang Perdana Kasus Dugaan Suap Proyek di Semarang
- Pakar Nilai Penegak Hukum Korup Harus Dihukum Berat