Erick Thohir Disebut Figur Penguat Koalisi Partai di Pilpres 2024
Rabu, 31 Mei 2023 – 21:36 WIB

Ilustrasi - Menteri BUMN Erick Thohir. Foto: Ricardo/JPNN.com
Merujuk dari hasil survei Populi Center pada periode 4-12 Mei 2023, elektabilitas Erick Thohir berhasil masuk dalam daftar teratas sebagai cawapres.
Erick Thohir mampu meraih angka elektabilitas sebesar 10,4 persen.
"Pada satu sisi Erick Thohir juga sudah mulai perlahan naik popularitas dan elektabilitas di mata banyak orang," seru Rafif.(chi/jpnn)
Erick Thohir menjadi figur cawapres pilihan lantaran bukan seorang kader parpol dan juga sosok pemimpin yang memiliki kompetensi mumpuni.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- Pengakuan Erick Thohir setelah Timnas U-17 Indonesia Kalah Tebal dari Korut
- Erick Thohir Geram Undian Liga 4 Berjalan Kurang Transparan, Desak Gelar Drawing Ulang
- Timnas U-17 Indonesia ke Perempat Final Piala Asia, Simak Kalimat Eks Bos Inter Milan