Erick Thohir Diyakini Bisa Membawa Kontribusi Elektoral untuk Ganjar Pranowo
Ketika orang nomor satu di Jateng tersebut dipasangkan dengan Airlangga ataupun Puan, justru terjadi penurunan elektabilitas.
Di mana elektabilitas Ganjar Pranowo – Airlangga hanya di angka 28,9 persen sedangkan ketika dipasangkan dengan Puan, elektabilitasnya menurun jauh yakni hingga angka 21,9 persen.
Dengan demikian Ganjar Pranowo – Erick Thohir menjadi pasangan paling potensial untuk diusung pada Pilpres 2024 mendatang. Mengingat pasangan tersebut mampu mengungguli pasangan lainnya di simulasi kontestasi demokrasi mendatang.
Untuk diketahui Survei IPO dilakukan pada 1-7 Maret 2023 dengan total responden sebanyak 1.200. Metode ini memiliki pengukuran kesalahan (margin of error) 2,90 persen dengan tingkat akurasi data 95 persen.(flo/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Salah satu capres potensial yang bisa didampingi Erick yakni Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Kata Erick Thohir Soal Kans Naturalisasi Emil Audero
- Darmizal Apresiasi Langkah Erick Thohir Mentransformasi Sepak Bola Nasional
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Erick Thohir: Berikan yang Terbaik, Percaya Kita Bisa Bangkit
- Erick Thohir Masuk Ruang Ganti Timnas Indonesia, Tegang
- Heboh Pernyataan Erick Thohir & Aksi Bang Jay setelah Indonesia Kalah Tebal, Manajer Merespons
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo