Erick Thohir: Dukung Atlet Merah Putih agar Indonesia Raya Sering Berkumandang
Senin, 19 Agustus 2019 – 18:28 WIB

Erick Thohir. Foto: Inasgoc
“Apa yang KOI lakukan saat ini adalah sebagai NOC yang bertanggung jawab untuk mengirim kontingen ke multisport event internasional seperti yang termaktub di Olympic Charter mengenai tugas NOC dan juga diakui oleh UU No. 3/2005,” kata Erick.
Pria yang juga pengusaha sukses itu pun berharap Indonesia mampu meraih hasil bagus pada SEA Games 2019.
“Mari kita dukung atlet-atlet yang akan berlaga di SEA Games 2019 agar semakin sering lagu Indonesia Raya dikumandangkan di Filipina,” tutur Erick. (jos/jpnn)
Ketua Komite Olimpiade Indonesia (KOI) Erick Thohir mengatakan, pihaknya terus melakukan berbagai terobosan untuk menyukseskan SEA Games 2019.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- Pengakuan Erick Thohir setelah Timnas U-17 Indonesia Kalah Tebal dari Korut
- Erick Thohir Geram Undian Liga 4 Berjalan Kurang Transparan, Desak Gelar Drawing Ulang
- Timnas U-17 Indonesia ke Perempat Final Piala Asia, Simak Kalimat Eks Bos Inter Milan
- Pesan Ketum PSSI Setelah Timnas Indonesia Lulus Perempat Final Piala Asia U-17 2025