Erick Thohir Ingin 'Bangunkan' Para Pemuda Lewat Cara ini
Sabtu, 05 Februari 2022 – 20:00 WIB
"Seperti almarhum Bapak saya juga mengajari saya, ekonomi itu ibarat bikin kopi. Air panasnya ditaruh, kopinya ditaruh, gulanya ditaruh, diaduk, sehingga merata. Agar ketika diminum rasanya enak," kata Erick.
"Coba bikin kopi, nggak usah diaduk. Rasanya gimana? Ada pengentalan. Artinya apa? Kalau ekonomi mengental itu tidak bagus," sambung Erick.(chi/jpnn)
Kementerian BUMN bakal menjadi penyeimbang perekonomian. Erick Thohir lantas mengumpamakan hal itu seperti saat membuat kopi.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Kata Erick Thohir Soal Kans Naturalisasi Emil Audero
- Darmizal Apresiasi Langkah Erick Thohir Mentransformasi Sepak Bola Nasional
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Erick Thohir: Berikan yang Terbaik, Percaya Kita Bisa Bangkit
- Erick Thohir Masuk Ruang Ganti Timnas Indonesia, Tegang
- 3 Bahaya Minum Kopi Saat Anda Haid
- Heboh Pernyataan Erick Thohir & Aksi Bang Jay setelah Indonesia Kalah Tebal, Manajer Merespons