Erick Thohir Mau Beli Peternakan Sapi di Belgia, Simak Respons Bang Martin
Selasa, 20 April 2021 – 09:30 WIB
"Kalau kita impor dari BUMN sendiri, maka istilahnya seperti keluar kantong kiri masuk ke kantong kanan," ujarnya.
Namun demikian, Martin mengingatkan pemerintah untuk tetap memperhatikan peternakan lokal melalui kementerian atau lembaga terkait.
“Dengan adanya peternakan milik BUMN di luar dan peternakan lokal di Indonesia, ke depan kebutuhan daging sapi nasional dapat terpenuhi. Kalau bisa suatu saat nanti Indonesia menjadi salah satu pengekspor daging terbesar," pungkas Martin Manurung. (fat/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Rencana Menteri BUMN Erick Thohir membeli peternakan sapi di Belgia mendapat perhatian pimpinan Komisi VI DPR RI.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Kata Erick Thohir Soal Kans Naturalisasi Emil Audero
- Cucun Hadiri Kolaborasi Medsos DPR RI dengan Masyarakat Digital di Lembang
- SHP Pemprov Bali Belum Dicoret dari Daftar Aset, Wayan Sudirta DPR Minta Penjabat Gubernur Taati Hukum
- Darmizal Apresiasi Langkah Erick Thohir Mentransformasi Sepak Bola Nasional
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Erick Thohir: Berikan yang Terbaik, Percaya Kita Bisa Bangkit
- Melly Goeslaw: Revisi UU Hak Cipta Solusi Hadapi Kemajuan Platform Digital