Erick Thohir Siap jadi Ketum PSSI, Yoyok Sukawi Bilang Voter Bingung
Senin, 16 Januari 2023 – 09:34 WIB

Erick Thohir mendaftar sebagai calon Ketum PSSI 2023-2027. Foto: Ricardo/JPNN
LaNyalla merupakan orang yang berpengalaman di PSSI.
Dia sempat menjabat sebagai Ketua Umum PSSI pada tahun 2015 sebelum akhirnya PSSI dibekukan Pemerintah Indonesia dan disanksi pencabutan keanggotaan oleh FIFA.
Selain Erick dan LaNyalla, Sekretaris Jenderal PSSI 2017-2020 Ratu Tisha Destria juga memasukkan namanya dalam daftar bakal calon wakil ketua umum PSSI 2023-2027.
Kongres Luar Biasa PSSI untuk pemilihan jajaran anggota baru Komite Eksekutif PSSI, termasuk ketua umum, akan digelar pada 16 Februari 2023. (antara/jpnn)
Sudah ada dua tokoh yang mendatfar sebagai calon Ketum PSSI periode 2023-2023. Yakni Erick Thohir dan LaNyalla Mattalitti.
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
BERITA TERKAIT
- KPK Menggeledah Rumah La Nyalla, Hardjuno: Penegakan Hukum Jangan Jadi Alat Politik
- Pengakuan Erick Thohir setelah Timnas U-17 Indonesia Kalah Tebal dari Korut
- Erick Thohir Geram Undian Liga 4 Berjalan Kurang Transparan, Desak Gelar Drawing Ulang
- Timnas U-17 Indonesia ke Perempat Final Piala Asia, Simak Kalimat Eks Bos Inter Milan
- Timnas Indonesia Gemilang di Piala Asia U-17, Nova Arianto Bicara Soal Harapan
- Pesan Ketum PSSI Setelah Timnas Indonesia Lulus Perempat Final Piala Asia U-17 2025