Erma PDIP Blak-blakan Hasil Survei Internal soal Cawapres Pendamping Ganjar, Oh Ibu

"Tanggal 15 Juli akan ke Blitar. Nanti selain nyekar (makam Presiden pertama Soekarno di Kelurahan Bendogerit, Kecamatan Sananwetan, Kota Blitar) juga akan konsolidasi relawan di banyak elemen termasuk para kiai, bersama-sama nyekar," kata dia.
Dikatakan, konsolidasi partai penting dilakukan. Setiap DPC PDIP diberikan tugas untuk memenangi Pileg dan Pilpres. Jika tinggi suaranya dan menang, otomatis pilkada akan lebih mudah.
Untuk itu, partai sekaligus bakal calon Presiden Ganjar Pranowo membutuhkan banyak energi termasuk dari kelompok nahdliyin.
Untuk itu, partai akan menggalang lebih lebar lagi kelompok nahdliyin.
Pihaknya juga menambahkan, dari hasil survei, suara dari Ganjar Pranowo beda sedikit dengan Prabowo Subianto. Untuk itu, pihaknya tidak ingin lengah.
"Antara Pak Prabowo (suara dari Ganjar Pranowo dengan Prabowo Subianto) beda sedikit. Kami tidak boleh lengah," ujarnya. (antara/jpnn)
Hingga saat ini masih misteri siapa cawapres pendamping Ganjar Pranowo di PIlpres 2024. Simak hasil survei internal yang diungkap Erma PDIP.
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
- Sejumlah Tokoh Datangi Rumah Megawati di Hari Raya, Anak Buah Prabowo Ikut Hadir
- Peringati HUT ke-25 BMI, Bung Vino Berkomitmen Rekrut Generasi Muda untuk Besarkan PDIP
- Innalillahi, Ketua DPP PDIP Nusyirwan Meninggal Dunia
- Bu Khofifah Mengucap Hamdalah, Seluruh Guru PNS, PPPK, dan Non-ASN Bisa Tenang
- Hasil Survei Cigmark Tentang Ketua Wantimpres, Setia Darma: Jokowi Cocok dan Layak
- Evaluasi Semester I Pemerintahan Prabowo – Gibran, Panca Pratama: Publik Merasa Puas