Erma PKB Dorong Pihak Kampus Mendampingi UMKM Mencetak Entrepreneur Andal

Erma PKB Dorong Pihak Kampus Mendampingi UMKM Mencetak Entrepreneur Andal
Simposium Navigasi Strategis Peningkatan Kapasitas UMKM dan Entrepreneurship di Era Digital. Foto: source for JPNN

"Rasio kewirausahaan berpotensi terus ditingkatkan, di antaranya dengan penumbuhan iklim usaha yang kondusif melalui kemudahan dan insentif, penguatan sinergi antarstakeholder, serta penumbuhan ekosistem kewirausahaan,” katanya.

Simposium digelar sebagai rangkaian Reuni Akbar UIN SAIZU pada 21-23 Juni.

Upaya mendorong UMKM dan entrepreneurship mereka contohkan dengan kegiatan bazar yang diisi oleh UMKM lokal selama kegiatan berlangsung dengan menggandeng BUMN yang mempunyai kepedulian terhadap UMKM. Band Padi Reborn dan D’Masiv meramaikan acara. (*/jpnn)

Pihak kampus berpeluang menjadi inkubator kewirausahaan sehingga bisa mencetak entrepreneur andal.


Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News